DEVELOPMENT OF LIBRARY SYSTEMS MANAGEMENT (DELSMA): PROGRAM BENCHMARKING UNTUK PENINGKATAN MUTU PERPUSTAKAAN PERGURUAN TINGGI KEAGAMAAN ISLAM (PTKI)

Kardi Kardi

Abstract


The development of library in College of Islamic Studies (PTKI) has rapidly increased, and currently it is not left behind upon the Public Higher Education, as demonstrated by the variety of services provided by PTKI library that bringsits unique and distinctive contribution to the development of library services. This advancement is apart from coaching and escort activities continuously held by Director General of Islamic Education, Indonesian Ministry of Religious Affairs in improving the quality of librarians and libraries, such as by conducting a benchmarking program in the form of study visits, internships and further study for educators and education staff in PTKI in the field of library and information science, for instance, by holding upcoming Delsma 2015 and 2016.DELSMA is a quality improvement programof PTKI’s library and librarian organized by Diktis MORA RI by sending the selected librarians to various countries where their universities have world-class reputation of libraries. In 2015,some countries or universities were visited, such as Queensland, Brisbane, Australia.Delsma is a very beneficial activity that inspires and motivates librarians to constantly increase knowledge and expertise in a variety of ways, ranging from information technology, system service, work culture, crossculture understanding, and other related benefits of library services.

Perkembangan perpustakaan Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI) semakin menggeliat tidak mau ketinggalan dengan Perguruan Tinggi Umum, terbukti dengan banyaknya layanan-layanan perpustakaan PTKI yang ikut memberikan warna tersendiri dalam kancah pengembangan layanan perpustakaan yang semakin menunjukkan distingsi masing-masing dengan segala upayanya. Hal ini tidak terlepas dari pembinaan dan pengawalan kegiatan-kegiatan terus menerus diselenggarakan Dirjen Pendis Kemenag RI dalam meningkatkan mutu pustakawan dan perpustakaan PTKI, yang diantaranya dengan cara melakukan program benchmarking berupa studi visit, internship dan studi lanjut bagi Tenaga Pendidikan dan Kependidikan di lingkungan PTKI dalam bidang ilmu perpustakaan dan informasi diantaranya dengan diadakannya Delsma 2015 dan 2016 yang akan datang ini.DELSMA adalah program peningkatan mutu perpustakaan dam pustakawan PTKI yang diselenggarakan oleh Diktis Kemenag RI dengan mengirimkan pustakawan terpilih ke negara-negara yang memiliki Perguruan Tinggi yang memiliki reputasi perpustakaan Perguruan Tinggi yang maju. Diantaranya pada tahun 2015 sebagai Negara/Perguruan Tinggi  yang dituju  adalah Queensland, Brisbane, Australia.Delsma menjadi kegiatan yang memberi inspirasi dan motivasi bagi pustakawan untuk selalu menambah pengetahuan dan keahlian dalam berbagai hal. Mulai dari teknologi informasi, sistem layanan, budaya kerja, crossculture, dan lain-lain.


Keywords


Quality Improvement; Librarian; DELSMA; PTKI’s Library

References


Goestsch, David and Stanley B. Davis. Introduction to Total Quality: Quality Management for Production, Processing, and Services. New Jersey: Prentice Hall, 1997.

Karlof, Bengt dan Suante Ostblom. Benchmarking: Petunjuk Menuju Keunggulan. Yogyakarta: ANDI, 1997.

Mufid, “Laporan Individual DELSMA” 5, accessed June 9, 2016, http://repository.uin-malang.ac.id/ 469/1/Mufid(2015)%20 Laporan% 20 Individual%20Delsma.pdf.

Suwarno, Wiji, “Library Benchmarking”, Jurnal Pustakaloka, Vol. 2, No. 1, Tahun 2010.

Tjiptono, Fandy dan Anastasia Diana, Total Quality Management, Yogyakarta: ANDI, 2002.

“UQISA News 0507” 1, accessed June 10, 2016, http://www.uq.edu.au/ied/ associates/UQISA/UQISAnews0507.pdf.

Wawancara bersama Bellinda dilakukan pada hari Jumat, 16 Oktober 2015. Pada wawancara dan survei yang dilakukan oleh peserta DELSMA 2015 seorang guide pendamping rombongan mengantarkan proses survei ini. Pendamping tersebut adalah Linda Glasson, salah seorang pendamping dari ICTE (Institute for Continuing and Teaching English of Foreign Language).




DOI: http://dx.doi.org/10.21043/libraria.v4i1.1242

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexed by :

 

 

 

 Creative Commons License

LIBRARIA: Jurnal Perpustakaan by Perpustakaan IAIN Kudus is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.