PENGEMBANGAN KARIER PUSTAKAWAN MELALUI JABATAN FUNGSIONAL PERPUSTAKAAN SEBAGAI MEDIA DAKWAH

Irzum Farihah

Abstract


Dakwah Pada dasarnya menjadi kewajiban bagi setiap umat Islam. Meskipun porsi dalam melaksanakan dakwah ini berbeda-beda antara satu orang dengan yang lainnya, sesuai dengan kemampuan dan ilmu yang dimilikinya. Dalam menyampaikan materi dakwah kepada mad’u, terdapat berbagai macam alat atau media. Salah satunya adalah bi al-kitabah, yakni melalui tulisan, seperti buku. Ketika media tulisan yang dijadikan alat bagi da’i, maka perpustakaan adalah tempat yang paling tepat dijadikan media penyampaian bi al-kitabah melalui pengguna perpustakaan tersebut, baik di Perguruan Tinggi, sekolah maupun perpustakaan masjid. Selain melalui tulisan, media dialog atau diskusi juga tepat sekali dilaksanakan di perpustakaan.

Keywords


Media dakwah; bi al-kitabah; perpustakaan

Full Text:

PDF

References


Arifi n, 1993, Psikologi Dakwah, Jakarta: Bumi Aksara, Jakarta.

Asep Saeful Muhtadi, 2012, Komunikasi Dakwah, Bandung: PT. Remaja Rosda Karya

Djohan Efendi, 1993, Islam dan Pembebasan, Yogyakarta: LKIS.

FA. Wiranto, 2008, Perpustakaan dalam Dinamika Pendidikan dan Kemasyarakatan, Semarang: Universitas Katolik Soegijapranata.

Ibrahim Bafadal, 1999, Pengelolaan Perpustakaan Sekolah, Jakarta: Bumi Aksara.

Kustadi Suhandang, 2013, Ilmu Dakwah, Bandung: Remaja Rosdakarya.

M. Quraish Shihab, 2012, Tafsir Al-Misbah, Volume 15, Jakarta: Lentera Hati, Cet. V

Mawardi Siregar, 2013, “Mendakwahi Orang-Orang yang Sudah Percaya” dalam Jurnal Dakwah, Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Sunan Kalijaga, Vol.XIV, No.1, Tahun 2013

Moh. Ali Aziz, 2009, Ilmu Dakwah, Jakarta: Kencana Prenada Media Group

Muhammad Sulthon, 2003, Desain Ilmu Dakwah, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Ridho Sabibi, 2008, Metodologi Ilmu Dakwah, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Siti Muriah, 2000, Metodologi Dakwah Kontemporer, Yogyakarta: Mitra Pustaka.

Sukriadi Sambas, 2004, “Pokok Wilayah Kajian Ilmu Dakwah”, dalam Ilmu Dakwah dalam Berbagai Perspektif, Jakarta: Pustaka Bani Qurasy.

Thohir luth, 1999, M. Natsir Dakwah dan Pemikirannya, Jakarta: Gema Insani.

Wahyu Illaihi, 2010, Komunikasi Dakwah, Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

http://www.perpustakaan.depkeu.go.id/diakses pada tanggal 20 November 2014

http://library.um.ac.id/index.php/Artikel-Pustakawan/diakses pada tanggal 20 November 2014.




DOI: http://dx.doi.org/10.21043/libraria.v2i1.1193

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexed by :

 

 

 

 Creative Commons License

LIBRARIA: Jurnal Perpustakaan by Perpustakaan IAIN Kudus is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.