Open Journal Systems
Aplikasi Amalan Tarekat Qadiriyah Wa Naqsabandiyah dan Hasilnya sebagai Nilai Pendidikan Jiwa
Abstract
Tarekat yang diyakini oleh para sufi sebagai jalan hidup, telah memasukkan nilai-nilai pendidikan jiwa di dalam mengaplikasikan amalannya. Pendidikan jiwa merupakan usaha secara bertahap untuk memperbaiki seseorang yang mempunyai kecenderungan melakukan perbuatan yang belum baik, sehingga menjadi baik, dan akan terbuka pintu kebaikan dan kebenaran serta mudah menerima hikmah dari Allah swt. Pendidikan jiwa ditanamkan melalui berbagai aktifitas, sebagaimana amaliyah yang dilakukan oleh Tarekat Qadiriyah dan Naqsabandiyah, seperti: bai’at, rabi>t}ah, z}ikir, manakiban dan suluk. Dengan berbagai bentuk amalan tersebut diharapkan dapat mencapai kebahagian hidup yang hakiki dunia dan akhirat. Nilai pendidikan jiwa dapat berbentuk tazkiyatu al nafs, taqarrub ila> Alla>h dan ma’rifat bi Alla>h. Dan terbukti bahwa amaliyah Tarekat Qadiriyah dan Naqsabandiyah menghasilkan ketenangan jiwa bagi pengikutnya, terhindar dari sifat iri dan dengki serta mampu mengontrol diri dari perbuatan negative.
Keywords
References
Abdul, Munawir, Fatah. Tradisi orang-orang NU, Yogyakarta: Pustaka Pesantren, 2011
Aditiya, Albertus. Jiwa, dalam http://id.wikipedia.org/wiki/Jiwa akses tanggal 16 Oktober 2014.
Admin Dzikrullah. Manaqib Syekh Qadirun Yahya, dalam http://dzikrullah– knight.blogspot.com/2014/04/manaqib-syaikh-qadirun-yahya.html akses tanggal 25 Maret 2015.
Aqib, Kharisudin. Al-Hikmah. Surabaya: Dunia Ilmu, 1997.
Ali, Atabik dan Muhdlor, Ahmad Zuhdi. Kamus Kontemporer Arab Indonesia, Yogyakarta: Yayasan Ali Maksum Pondok Pesantren Krapyak, 1989.
Azra, Azyumardi. Pendidikan Islam, Jakarta: Kencana, 2012,
Bruinessen, Martin Van. Tarekat Naqsabandiyah di Indoneseia, Bandung: Mizan, 1998.
Buseri, Kamrani. Antologi Pendidikan Islam dan Dakwah: Pemikiran Teoritis Praktis Kontemporer, Yogyakarta: UII Pres, 2003.
Daudy, Ahmad. Allah dan Manusia, Jakarta: Rajawali, 1983.
Farid, Ahmad. Tazkiyatun Nafs, Jakarta: Ummul Qur, 2012,
Frondizi, Fisieri. Pengantar Filsafat Nilai, terj. Cuk Ananta Wijaya, Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2011.
Gulen, Fathullah. Kunci-kunci Rahasia Sufi, Jakarta: Raja Grafindo persada, 2001
Hadi, Sofyan. Tarekat Naqsabandiyah Khalidiyah di Minangkabau, dalam http://www.e-dokumen.kemeneg.go.id/view-996-tarekat-naqsabandi-naskah.html akses tanggal 17 Oktober 2014.
Hadi, Syahrul. Konsep Nafs dalam Tafsir Al-Misbah Karya M. Quraish Shihab (Solusi Qur’ani dalam Membentuk Karakter), dalam http://www.pendidikannyamanusia.blogspot.com/2013/11/proposal-tesis-konsep-nafs.html akses tanggal 17 Oktober 2014.
Hajar, Ibnu. Dasar-Dasar Metodologi Penelitian Kualitatif Dalam Pendidikan Jakarta: Raja Grafindo Persada, 1996.
Hamid, Abdul, Al-Balali. Madrasah Pendidikan Jiwa, Jakarta: Gema Insani Press, 2003.
Huda, Sokhi. Model Pendidikan Tasawuf Walisanga, Perspektif Teori-teori Pendidikan, dalam Tsaqafah, Jurnal Peradaban Islam, Volume 6, Nomor 2 Tahun 2010, Isid Gontor Ponorogo.
Indar, M Djumberansyah. Filsafat Pendidikan, Surabaya: Karya Anda, 1994.
Ismail, Asep Usman. Ensiklopedi Islam Vol III, “Tasawuf”, Jakarta: Ichtiar Baru Van Hoeve, Cet I, 1993.
Jalaluddin. Sinar Keemasan, Jilid I. Ujung Pandang: PPTI, 1987
Labib, Mz. Samudra Ma’rifat, Surabaya: Tiga Dua, 2001
Mansur, Laily. Para Sufi, Jakarta: Raja Grafindo Persada, 1996.
Mubarok, Ahmad. Jiwa dalam al-Qur’an. Jakarta: Paramadina, 2000.
Mujtahid. Reformasi Pendidikan Islam, Malang: UIN-Maliki Press, 2011
Mughni, Syafiq A. Nilai-nilai Islam, Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2001
Mulyana. Mengartikulasikan Pendidikan Nilai Bandung: Alfabeta, 2004.
Nasution, Harun. Filsafat dan Mistisisme dalam Islam, Jakarta: Bulan Bintang, 2004.
Peters Ted, Muzaffar Iqbal, yed Nomanul Haq (Ed). Tuhan, Alam, Manusia, Perspektif Sains dan Agama, Bandung: Mizan Pustaka, 2006.
Qomar, Mujamil. Epistemologi Pendidikan Islam, Jakarta: Erlangga, 2005
Sa’id, A Fuad. Hakekat Tarekat Naqsabandiyah, Jakarta: Pustaka al-Husna, 1994.
Sugianto, Edi. Tips Mendidik Jiwa, dalam http://edisugianto.wordpress.com/ 2011/tips-mendidik-jiwa.html akses tanggal 25 November 2014.
Susanto, Faisal Bahar. Tarekat Qadiriyah Naqsabandiyah TQN (Tinjauan Historis dan Edukatif Tarekat Qadiriyah Naqsabandiyah di Desa Balak, dalam http://www.scribd.com/doc/6373494/tesis-TQN akses tanggal 17 Oktober 2014.
Ya’qub, Mihmidaty. Pendidikan Tasawuf dan Aplikasinya, Surabaya: IAIN Sunan Ampel Press, 2012.
DOI: 10.21043/esoterik.v2i1.1619