Manajemen Pembelajaran Matematika dalam Meningkatkan Minat Belajar Siswa SD Unggulan Muslimat NU Kabupaten Kudus
Abstract
Penelitian ini bertujuan memberikan gambaran tentang minat belajar siswa dan manajemen pembelajaran matematika di SD Unggulan Muslimat NU Kabupatan Kudus. Hasil penelitian menunjukkan: 1) Siswa-siswi di SD Unggulan Muslimat NU Kudus memiliki minat belajar pada mata pelajaran matematika yang beragam, diperlukan peran guru dalam membangkitkan sikap positif dan merancang pembelajaran matematika dibutuhkan agar perlahan-lahan dapat menumbuhkan minat belajar siswa terhadap matematika; 2) Untuk meningkatkan minat belajar siswa guru lebih mengoptimalkan dalam merencanakan komponen-komponen yang ada dalam RPP yaitu tujuan pembelajaran, materi pembelajaran, metode pembelajaran, media pembelajaran, sumber belajar, dan penilaian pembelajaran; 3) Pengorganisasian yang dilakukan dalam menunjang kegiatan belajar matematika diantaranya yaitu pengorganisasian kurikulum, sarana dan prasarana, guru, serta pengorganisasian siswa; 4) Pelaksanaan pembelajaran matematika dilakukan dalam tiga kegiatan yaitu kegiatan pendahuluan, inti, dan penutup dengan tetap menjaga perhatian siswa agar fokus dalam pembelajaran; 5) Evaluasi pembelajaran dilaksanakan dengan jenis evaluasi formatif dan sumatif.
This study aims to provide an overview of students 'interest in learning and management of mathematics learning in SD Unggulan Muslimat NU Kudus. The results showed: 1) Students in SD Unggulan Muslimat NU Kudus have an interest in learning in a variety of mathematics subjects, required the role of the teacher in arousing positive attitudes and designing mathematics learning is needed so that slowly it can foster students' interest in learning towards mathematics; 2) To increase students' interest in learning the teacher optimizes in planning the components contained in the lesson plan namely learning objectives, learning materials, learning methods, learning media, learning resources, and learning assessment; 3) Organizing carried out in supporting mathematics learning activities including organizing the curriculum, facilities and infrastructure, teachers, and organizing students; 4) The implementation of mathematics learning is carried out in three activities namely preliminary, core, and closing activities while maintaining student attention so that the focus is in learning; 5) Evaluation of learning is carried out with formative and summative evaluation types.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Alquran dan Terjemahnya Al-Jumanatul ‘Ali. 2005. Jakarta: Departemen Agama RI, CV Penerbit J-Art
Arifin, Zaenal. 2011.Evaluasi Pembelajaran, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya
Bafadal, Ibrahim. 2004 .Manajemen Perlengkapan Sekolah Teori dan Aplikasinya, Jakarta: Bumi Aksara
Djamarah, Syaiful Bahri. 2006. Strategi Belajar Mengajar, Jakarta: PT Rineka Cipta
Gradini, Ega dkk. 2020. Evektivitas Penerapan Pembelajaran Matematika Qur’ani dalam Pembelajaran Himpunan, Al-Khawarizmi: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Matematika, Vol. I, No. 1: 1-20.
Kusnadi, 2016. Metode Pembelajran Kolaboratif: Penggunaan Tools SPSS dan Video Scribe, Tasikmalaya: Edu Publisher
Lasmanawati, Ati. Opini : Meningkatkan Minat Belajar Matematika Siswa, Bangka Pos, Senin (20/01/14) Diakses tanggal 3 Februari 2020, https://bangka.tribunnews.com/2014/01/20/opini-meningkatkan-minat-siswa-belajar-matematika
Moleong, Lexy J. 2009. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya
Mulyasa, E. 2010. Kurikulum Berbasis Kompetensi, Konsep, Karakteristik, Implementasi dan Inovasi. Bandung: PT Remaja Rosda Karya
Prastowo, Andi. 2018.. Sumber Belajar & Pusat Sumber Belajar Teori dan Aplikasinya di Sekolah/Madrasah. Depok: Prenada Media
Purwanto, M. Ngalim. 2004.. Prinsip-Prinsip dan Teknik Evaluasi Pengajaran. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya
Puspawati, Patria. 2008. “Manajemen Pembelajaran Pengalaman Lapangan Bidang Studi Matematika Kelompok Besar Paket A Nusa Indah di Kecamatan Bandar, kabupaten Batang”. TESIS, Universitas Negeri Semarang
Rukajat, Ajat. 2008.. Manajemen Pembelajaran. Yogyakarta: Deepublish
Ruseffendi. 1989. E. T. Dasar-dasar Matematika Modern dan Komputer. Bandung: Tarsito
Rusman. 2011. Belajar dan Pembelajaran Berbasis Komputer. Bandung: Alfabeta
Shaleh, Abdul Rahman dan Muhbib Abdul Wahab. 2004. Psikologi Suatu Pengantar dalam Perspektif Islam. Jakarta : Prenada Media
Sukirman, Dadang. 2012. Pembelajaran Micro Teaching. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama RI
Susanto, Ahmad. 2015. Teori Belajar & Pembelajaran di Sekolah Dasar. cet.3, Jakarta: Prenadamedia Group
Sutikno, Sobri. 2012. Manajemen Pendidikan: Langkah Praktis Mewujudkan Lembaga Pendidikan yang Unggul Tinjauan Umum dan Islam. Lombok: Holistica
Wandini, Rora Rizki dan Oda Kinata Banurea. 2019.Pembelajaran Matematika untuk Calon Guru MI/SD. Medan: CV Widya Puspita
DOI: http://dx.doi.org/10.21043/quality.v8i1.7430
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2020 QUALITY
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Quality Journal by Pascasarjana IAIN Kudus is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.