MANAJEMEN FASILITAS TERHADAP PROGRESIVITAS SISWA

Ahmad Sauqil Jazil, Achmad Ali Fikri

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mendeskripsikan  bagaimana pengaruh manajemen fasilitas terhadap progresivitas siswa. Penelitian ini menggunakanan pendekatan kualitatif deskriptif, pada suatu penelitian kualitatif merupakan analisa pengupayaan kehidupan sosial dengan gambaran sosial yang terjadi menurut interpretasi informan. Fungsi utama penelitian ini adalah untuk mengambarkan ilmu pengetahuan dan memperbaiki praktik. Selain itu  pendekatan kualitatif menghasilkan dari suatu penelitian berupa katakata deskriptif secara tertulis atau lisan dari orang yang berperilaku yang dapat diamati dan diarahkan pada latar dan individu yang holistik. Pendekatan deskriptif merupakan penelitian yang bertujuan dalam mendeskripsikan suatu fenomena sebagaimana adanya waktu penelitian dilakukan. Pengumpulan data mengunakan prosedur wawancara mendalam dengan informan (kepala Madrasah MI Manbaul Ulum Pulodarat dan para guru serta pegawai), hal ini dilakukan untuk mendeskripsikan bagaimana pemanfaatan warga sekolah sarana dan prasarana yang tersedia secara efektif. Selain itu peneliti juga mengunakan teknik observasi untuk melihat langsung bagaimana proses pembelajaran dan interaksi sosial antar warga sekolah, dan menggunakan studi dokumentasi.


Keywords


manajemen fasilitas, progresivitas siswa

Full Text:

PDF

References


Subandijah,Pengembangan dan Inovasi Kurikulum, Rajawali Press:Jakarta, 1993

Peraturan Pemerintah Tentang Standar Nasional Pendidikan No. 32 Tahun 2013

Undang-Undang Republik Indonesia No 20 tahun 2003 tentang sistem pendidikan Nasional

Ibrahim Bafadal,Manajemen Perlengkapan Sekolah Teori dan Aplikasinya, PT Bumi Aksara: Jakarta, 2004

Daryanto, Administrasi dan Manajemen Sekolah, PT Rineka Cipta: Jakarta, 2013

Witherington, H.C, Teknik-Teknik Belajar dan Mengajar, Jemmars:Bandung,1986




DOI: http://dx.doi.org/10.21043/quality.v6i2.5803

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 QUALITY

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License


Quality Journal by Pascasarjana IAIN Kudus is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.