MODEL PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS NILAI-NILAI ISLAM UNTUK MEMBENTUK KARAKTER SISWA YANG TOLERAN
Abstract
Fokus dari tulisan ini adalah penerapan pendidikan karakter yang didasarkan pada nilai-nilai Islam. Pendidikan karakter berdasarkan Islam artinya pendidikan karakter yang mana komponennya mencakup pengetahuan moral, perasaan tentang moral, dan perbuatan moral. Moral-moral tersebut dijajaki dan dikembangkan berdasarkan nilai-nilai Islam. Penerapan pendidikan karakter ini bertujuan untuk membentuk karakter siswa yang islami dan toleran. Penelitian ini menggunakan studi kepustakaan. Hasil dari penelitian ini adalah penerapan pendidikan karakter membutuhkan keseriusan, pembiasaan, dan pembudayaan tentang nilai-nilai.
Kata kunci: pendidikan, karakter, nilai-nilai, Islam, akhlak, Islami
Abstract
CHARACTER EDUCATION MODEL BASED ON ISLAMIC VALUES TO CREATE THE ISLAMIC AND TOLERANT STUDENTS’ CHARACTER. The focus of this writing is the implementation of character education that is based on Islamic values. Character education based on Islam means character education which their components include moral knowledge, moral sense and moral action. Those morals are explored and developed based on Islam values. The implementation of character education aims to establish an Islamic students’ character and tolerant. This study uses library research. The result of this study is the implementation of character education needs seriousness, habituation, and civilizing the values.
Keywords: character, education, Islami, values, Islamic, character
Full Text:
PDFReferences
Ancok, Djamaludin dan Fuat Nashori Suroso. 1995. Psikologi Islami. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Berkowitz, Marvin W. and Melinda C. Bier. 2004.
Research Based Character Education. The ANNALS of the American Academy of Political and Social Science 2004 Force Academy and a professor of psychology at Marquette University.
Hitipeuw, Immanuel dan Raka Joni. 2010. Wawasan Pendidikan Makro Pendidikan. Malang: Universitas Negeri Malang
Lickona, Thomas. 1994. Raising Good Children, New York. Used by permission for one year from Random House. pp. 11-15, A Bantam Book.
Lickona, Thomas dkk. (tt). Eleven Principles of Effective Character Education.
Megawangi, Ratna. 2007. Character Partenting Space. Read! Publising House Bandung: Mizan
Ryan, Kevin. 2002. The Six E’s of Character Education, Center for the Advancement of Ethical and Character.
Sekretariat Diktoral Jendral Pendidikan Dasar Kementrian Pendidikan Nasional.2011. Mencari Karakter Terbaik dari Belajar Sejarah. Jakarta: Kementrian Pendidikan Nasional.
Sekretariat Diktoral Jendral Pendidikan Dasar Kementrian Pendidikan Nasional.2011. Pendidikan Karakter dalam Pembelajaran PKn. Jakarta: Kementrian Pendidikan Nasional
Supriadi, Djudjun Djaenudin. 2009. Kerohanian dan Karakter BPK PENABUR. Jakarta. No. 25 THN. VII Tabloit Edisi Maret - April 2009
Supriadi, Djudjun Djaenudin. 2009. Program Pendidikan Karakter di Lingkungan BPK Penabur. Jakarta. No. 25 THN. VII Tabloit Edisi Maret - April 2009
Suryabrata, Sumadi. 1998. Pengembangan Alat Ukur Psikologis. Jakarta: Dirjen Dikti Depdikbud.
UUSPN No 20 Tahun 2003, Jararta: Diknas
Q-Anees, Bambang dan Adang Hambali. 2008. Pendidikan Karakter berbasis Al-Qur’an. Bandung: Simbiosa Rekatama.
DOI: http://dx.doi.org/10.21043/edukasia.v8i2.751
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Indexed By: