Open Journal Systems

STRATEGI DAKWAH BAGI DOSEN DAKWAH IAIN KUDUS (INTERAKTIF KAJIAN ISLAM DI RADIO PAS FM PATI)

Nur Ahmad

Abstract

Pada tulisan artikel kali ini penulis mencoba mengkolaborasikan hasil penelitian BOPTN tahun 2018 dengan difasilitasi oleh P3M IAIN Kudus untuk menjadi sebuah artikel jurnal ilmiah dengan tema asli Strategi Dakwah Kajian Islam Dosen Dakwah IAIN Kudus di Radio PAS FM Pati dengan lokus Kajian Studi Kasus Dialog Interaktif Kajian Islam Di Radio PASFM Pati. Dimana kajian tersebut sudah berjalan lama hasil kerjasama MoU IAIN Kudus Jurusan dakwah dan Komunikasi IAIN Kudus dengan Radio PAS FM Pati. Berkat kerja sama inilah maka kedua belah sama-sama diuntungkan dalam beberapa hal, dinataranya pihak Kampus IAIN Kudus diuntungkan secara tidak langsung mengiklankan atau pemberian informasi atas keberadaan salah satu perguruan tinggi di wilayah pantura kepada masyarakat sekitar dan ini terbukti IAIN Kudus semakin dikenal keberbagai penjuru khususnya diwilayah pantura bagian timur. Sementara Radio PAS FM Pati sendirii juga diuntungkan secara tidak langsung sudah melakukan siaran dakwah, dimana keberadaan siaran dakwah kali ini sangat ditunggu-tunggu bagi masyarakat sekitar dan ini terbukti saat siaran berlangsung banyak masyarakat yang sanagt antusias untuk bertanya langsung melalui telepon, facebook, sms bahkan via WA karena suaran tersebut sudah dikemas melalui streaming secara langsung. 

Keywords


Strategi Dakwah, IAIN Kudus, Radio PAS FM Pati

References


Ahmad Anas, 2006, Paradigma Dakwah Kontemporer, Semarang: PT. Pustaka Rizki Putra.

Ahmad Janan Asifudin, 2001, Etos Kerja Islami, Surabaya: Muhammadiyah University Press

Ahmad Hakim, dkk., 2001, Peta Dakwah Kota Semarang Tahun 2001, Semarang: Walisongo Press

Abdullah Dzikron, Metodologi Dakwah (Semarang: Walisongo Press, 1989) Abdul

Acep Aripudin, 2012, Dakwah Antarbudaya, Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Ahmad Warson Munawir, 1997, Kamus Al-Munawir, Surabaya, Pustaka Progressif.

Ahmad Janan Asifudin, 2001, Etos Kerja Islami, Surabaya: Muhammadiyah University Press

Ahmad Hakim, dkk., 2001, Peta Dakwah Kota Semarang Tahun 2001, Semarang: Walisongo Press

Abdullah Dzikron, Metodologi Dakwah (Semarang: Walisongo Press, 1989) Abdul

Arifin M, 1977, Psikologi Dakwah, Jakarta: Bulan Bintang.

Kadir Musyi, 1981, Metode Diskusi Dalam Dakwah, Surabaya: Al Ikhlas.

Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, 1999, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta, Pustaka

Hakim Ahmad, dkk., 2001, Peta Dakwah Kota, Semarang: Walisongo Press

Hamzah Ya’qub, 1998, Publistik Islam dan Teknik Dakwah, Jakarta: Diponegoro

Jazuli, 2001, Metode Penelitian Kualitatif, Semarang, Universitas NegeriSemarang Press

Khatib Pahlawan Kayo, 2007, Manajemen Dakwah, Dakwah Konvensionalke dakwah Profesional, Jakarta, Amzah

M. Jakfar Puteh, 2006, Dakwah Tekstual dan Kontekstual, Yogyakarta: AK Group

Moh. Ali Aziz, 2004, Ilmu Dakwah, Jakarta: Kencana

Morissan, 2015, Manajemen Media Penyiaran radio dan televisi, Jakarta, Prenada Kencana

Munir, Muhammad dan Wahyu Ilaihi, 2006, Manajemen Dakwah, Jakarta: Kencana.

Munsyi Abdul Kadir, 1981, Metode Diskusi Dalam Dakwah, Surabaya: Al Ikhlas.

Nechols John M. dan Shadily Hasan, 1989, Kamus Inggris Indonesia, Jakarta: PT. Gramedia.

Soetandyo Wignyosoebroto, 2005, Dakwah Pemberdayaan Masyarakat, Yogyakarta, Pustaka Pesantren

Siti Muriah, 2005, Metodologi Dakwah Kontemporer, Yogyakarta, Mitra Pustaka.

Yakan Fathi, Isti’ab, 2005, Meningkatkan kapasitas rekrutmen dakwah, Jakarta: Robbani Press.

Zaidan Abdul Karim, 1980, Dasar-dasar Ilmu Dakwah, Jakarta: Media Dakwah.


Full Text: PDF

DOI: 10.21043/at-tabsyir.v6i1.5583

How To Cite This :

Refbacks

  • There are currently no refbacks.