Open Journal Systems
Komunikasi Interpersonal untuk Mendukung Pelayanan Prima di Klinik Kesehatan Indonesia dan Timor Leste
Abstract
KOMUNIKASI INTERPERSONAL UNTUK MENDUKUNG PELAYANAN PRIMA DI KLINIK KESEHATAN INDONESIA DAN TIMOR LESTE. Data dikumpulkan dari hasil wawancara dengan narasumber pengelola dan dokter penanggnungjawab klinik, yang mengendalikan proses pelayanan prima pasien. Selain itu, juga wawancara dengan wakil pasien, panerima pelayanan prima. Penelitian ini bertujuan untuk membahas lebih dalam mengenai peran komunikasi interpersonal dalam mendukung pelayanan prima di industri hospitality di kedua negara. Temuan Penelitian: 1) setiap klinik memiliki standar pelayanan prima, yang dikembangkan dari Standar Operasional Prosedur Klinik milik Departemen/Dinas Kesehatan setempat. 2) Standar pelayanan prima melalui komunikasi interpersonal dilakuan dengan teknik komunikatif, persuasif dan kuratif. 3) agar mendapatkan respons (positif/negatif) pengelola meminta pasien memberikan input lisan, terulis, maupun melalui media website dan instagram. Manfaat Penelitian ini adalah mendapatkan praktik komunikasi interpersonal efektif dalam prlayanan prima di klinik kesehatan di Indonesia maupun Timor Leste.
Keywords
References
Dewi, M., Mulyaningtyas, M., & Alamsyah, A. (2023). Komunikasi Efektif sebagai Perwujudan Pelayanan Prima di Puskesmas Ngantang Kabupaten Malang Jawa Timur. Buletin Abdi Masyarakat, 4(7). https://doi.org/10.47686/bam.v4i1.610
Dey, 2006. Qualitative Data Analysis.
Hardiansah, Y., & Sismulyanto, S. (2023). Hubungan Penerapan Komunikasi Interpersonal Perawat dengan Tingkat Kepuasan Pasien di Ruang Rawat Inap RSUD Praya. Jurnal Kesehatan Qamarul Huda, 11, 350–356. https://doi.org/10.37824/jkqh.v11i1.2023.491
Kharisma R. Putri, & Andre N. Rahmanto. (2021). Strategi Pengelolaan Media Sosial Instagram Dalam Meningkatkan Citra RSUD Dr. Moewardi. Jurnal Komunikasi Massa. https://jurnalkommas.com/docs/Jurnal%20D0215059.pdf
Mariam, I., Purwinarti, T., Latianingsih, N., & Wartiningsih, E. (2021, December). Optimalisasi Komunikasi Interpersonal dalam Meningkatkan Pelayanan Prima. In Seminar Nasional Hasil Penelitian & Pengabdian Kepada Masyarakat (SNP2M), 6(1), 25-28. https://jurnal.poliupg.ac.id/index.php/snp2m/article/view/3039/2576
Setiawan, K., & Muafik, R. A. (2023). Komunikasi Interpersonal sebagai Inti Pelayanan Prima: Pengaruhnya Terhadap Kepuasan Pelanggan di Puskesmas Ciderum. PREDIKSI: Jurnal Administrasi dan Kebijakan, 22(1), 24-34. https://doi.org/10.31293/pd.v22i1.6860
Tengkeran, N., Suyanto, M. A., & Karundeng, D. R. (2023). Peran Komunikasi Dan Pelayanan dalam Meningkatkan Kepuasan Masyarakat. Journal Economy and Currency Study (JECS), 5(1), 80-91. https://doi.org/10.51178/jecs.v5i1.1357
Trisna, I. W., Rosyidah, H. U., & Huda, S. (2021). Respons Masyarakat terhadap Upaya Edukasi dan Pencegahan COVID-19 di Instagram@ SATGASCOVIDIDIJATIM. Journal W-2nd International Conference on Da’wa and Communication, 2(1), 1-13. https://doi.org/10.5281/zenodo.4718694
DOI: 10.21043/at-tabsyir.v11i1.25480
How To Cite This :
Refbacks
- There are currently no refbacks.