PERAN PENDIDIKAN ISLAM DALAM PELESTARIAN LINGKUNGAN

Novianti Muspiroh

Abstract


Bangsa ini sedang menghadapi berbagai masalah lingkungan, yang disebabkan oleh bencana alam atau dikarenakan perbuatan manusia. Kerusakan lingkungan, yang disebabkan oleh manusia merupakan faktor yang dominan. Kebakaran hutan, polusi udara, efek rumah kaca, dll tidak dapat dipisahkan dari keserakahan manusia dalam mengeksploitasi alam. Pendidikan telah memberi kontribusi dalam hal ini, sebagai hasil dari pendidikan adalah pengembangan kualitas sumber daya manusia, salah satunya adalah konservasionis. Akan tetapi pada kenyataannya, pendidikan tidak mampu menciptakan pengembangan sumber daya manusia yang berkualitas. Sementara itu, Islam adalah agama yang sempurna yang mengatur seluruh kehidupan umat manusia - tidak hanya bagi seorang muslim – juga untuk melestarikan lingkungan, seperti yang diperintahkan oleh al-Quran dan al-Hadith. Maka dari itu, dalam hal ini, pendidikan Islam, yang mengacu kedua kitab suci tersebut, harus bisa berperan dalam mencegah kerusakan lingkungan. Hal ini mendesak untuk dilakukan. Proses pembelajaran harus dikaitkan dengan wawasan lingkungan, baik dalam materi, metode, media dan lainlain. Dengan demikian, pendidikan Islam tidak hanya dipandang sebagai pendidikan murni normatif, tetapi pendidikan juga terintegrasi (holistik) dengan realitas kehidupan, khususnya isu pelestarian lingkungan.

Keywords


Pendidikan, Islam, Lingkungan

References


Albani, Muhammad Nashiruddin al-. 2010. Shahih al-Jami’ alShaghir. Jakarta: Pustaka Azzam.

___________. 2009. Silsilatul Ahaditsis Shahihah. Yogyakarta: Gema Insani Press.

Arif, Mahmud. 2008. “Pengantar”, dalam Pendidikan Islam Transformatif. Yogyakarta: LKiS.

Binawan, AL. Andang L. Mei – Juni 2007. “Habitus (?) Nyampah: Sebuah Refleksi”, dalam Majalah Basis. No. 05-06 Tahun ke56.

Bukhari, Imam. 2012. Shahih Bukhari. Houston: Dar-us-Salam Idi, Abdullah dan Toto Suharto. 2006. Revitalisasi Pendidikan Islam. Yogyakarta: Tiara Wacana

Jalaluddin. 2003. Teologi Pendidikan. Jakarta: Rajawali Pers

Jauziyyah, Ibnu Qayyim al-. 2009. Al-Fawaid. Jakarta: Pustaka alKautsar

M. Agus. 2008. Madzhab Pendidikan Kritis; Menyingkap Relasi Pengetahuan Politik dan Kekuasaan. Yogyakarta:Resist Book.

Pratomo, Suko. 2008. Pendidikan Lingkungan. Bandung: Sonagar

Press.

Qurthubi, Imam Abu Abdillah Muhammad bin Ahmad al-. 2010.

Tafsir al-Qurthubi. (III/306). Jakarta: Pustaka Azzam.

Soemarwoto, Otto. 2005. Menyinergikan Pembangunan dan Lingkungan; Telaah Kritis Begawan Lingkungan. Yogyakarta:PD. Anindya.

Tirmidziy, Muhammad bin Isa at-. 2012. Sunan at-Tirmidzi. Beirut:

Darul Kutub

Wardhana, Wisnu Arya. 1995. Dampak Pencemaran Lingkungan.

Yogyakarta: Andi Offset.




DOI: http://dx.doi.org/10.21043/quality.v2i2.2106

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 QUALITY

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Creative Commons License


Quality Journal by Pascasarjana IAIN Kudus is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.