Open Journal Systems

Pengembangan Desa Wisata Rahtawu dalam Membentuk Wisata Berkelanjutan dan Bersaing Melalui Sistem Kolaborasi (Pemerintah dan Masyarakat)

Siti Zulaikhah

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kolaborasi dalam mengembangkan potensi yang ada di Desa Rahtawu Kecamatan Gebog Kabupaten Kudus. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah ‘Bagaimana kolaborasi Pemerintah Desa dan masyarakat dalam mengembangangkan potensi yang ada di Desa Rahtawu”. Tipe penelitian menggunakan analisis deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Adapun teknik pengumpulan data meliputi wawancara dan observasi. Hasil penelitihan menunjukan bahwa dalam proses kolaborasi yang dilakukan sudah cukup baik dalam mengembangkan potensi yang ada di Desa Rahtawu. Tahapan-tahapan dalam proses kolaborasi (1) fase to fase dalam mengembangkan potensi yang ada di Desa Rahtawu telah melibatkan pemerintah, masyarakat serta pengelolah dengan melakukan pertemuan secara langsung dalam bentuk forum musyawarah. (2) trust building atau membangun kepercayaan dengan adanya sebuah pelatihan pengembangan SDM  dan menyediakan sarana dan prasarana sekitar lokasi wisata. (3) commitment to proces atau komitmen terhadap proses kolaborasi dalam mengembangkan potensi wisata desa yang telah melibatkan masyarakat dan pemerintah dalam proses pengembangannya. (4) share understabding bertujuan untuk menilai sejauh mana proses kolaborasi yang dihasilkan dalam mengembangkan potensi pariwisata.

Keywords


Desa wisata, masyarakat, pemerintah

References


Budiyono, Afif. 1 Maret 2001. Dampak Pencemaran Udara. Jurnal Pencemaran Udara, Vol.02. No. 1

Effendy, Onong Uchjana. (2003). Ilmu Teori dan Filsafat Komunikasi. Bandung: Citra Aditya Bakti.

Effendy, Onong Uchjana. 1989. Ilmu Komunikasi : Teori dan Praktek. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Effendy, Onong Uchjana . 2002. Komunikasi Teori dan Praktek. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Effendy, Onong Uchjana. 2005. Dinamika Komunikasi. Bandung. PT Remaja Rosdakarya

Griffin, R. W. (2006). Business (terjemahan: Sitha Wardhani). Jakarta: Penerbit Erlangga

Karsidi, Ravik. September 2007. Pemberdayaan Masyarakat Untuk Usaha Kecil Dan Mikro. Jurnal Penyuluhan. Vol.3.No.2

Suharto, Edi. 2005. Membangun Masyarakat:Kajian Strategis Pembangunan Kesejahteraan Sosial dan Pekerjaan Sosial. Bandung: PT.Refika Aditama.


Full Text: PDF

DOI: 10.21043/cdjpmi.v4i1.9537

How To Cite This :

Refbacks

  • There are currently no refbacks.