Korelasi Antara Kemampuan Bernalar Dengan Hasil Belajar Shorof Santri Madrasah Aliyah Kelas XI Pondok Pesantren Sultan Hasanuddin Kabupaten Gowa
Abstract
Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan korelasional yang bertujuan untuk mengetahui korelasi antara kemampuan bernalar dengan hasil belajar santri kelas XI IPA 1 Madrasah Aliyah Sultan Hasanuddin Kabupaten Gowa. Variabel dalam penetian ini adalah kemampuan bernalar sebagai variabel bebas dan hasil belajar Shorof santri sebagai variabel terikat. Adapun sampel dalam penelitian ini diambil dengan teknik rdanom sampling dan terpilih XI IPA 1 sebagai sampel dalam penelitian ini dengan jumlah santri sebanyak 19. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes dan dokumentasi. Adapun hasil penelitian yang diuji dengan korelasi Pearson Product Moment. Adapun hasil korelasi antara kemampuan bernalar santri dengan prestasi hasil belajar shorof menunjukkan menunjukkan nilai sig. sebesar 0,159>0,05. Hal ini menunjukkan tidak adanya korelasi yang signifikan antara variabel kemampuan bernalar dengan hasil belajar shorof santri.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Andriawan, Budi. 2014. “MATHE Dunesa.” Identifikasi Kemampuan Berpikir Logis Dalam Pemecahan Masalah Matematika Pada Siswa Kelas Viii-1 Smp Negeri 2 Sidoarjo 3(2): 42–48.
Bakry, Noor Muhsin, and Sonjoruri Budiani Trisakti. 2007. “Pengenalan Logika Basic.” Modul 1 Pengenalan Logika: 1–61. http://ilmukomputer.com.
Dwijayani, N. M. 2019. “Development of Circle Learning Media to Improve Student Learning Outcomes.” Journal of Physics: Conference Series 1321(2): 171–87.
Fakhrurrozy, M. Imam. 2018. “Nahwu Dan Shorof Perspektif Pembelajar Bahasa Kedua.” Seminar Nasioanal Bahasa Arab Mahasiswa II Tahun 2018: 103–12.
Halim, Rifqil, and Miftahul Fadila. 2019. “Strategi Mengatasi Kesulitan Siswa Belajar Bahasa Arab Di MTsN 2 Jembrana.” An-Nahdlah 6(1): 68–83.
“Hasil Pencarian - KBBI Daring.” https://kbbi.kemdikbud.go.id/entri/nalar (July 22, 2021).
“Keterampilan Menulis - Rajawali Pers - Dr. H. Dalman, M.Pd. - Google Books.”
https://books.google.co.id/books/about/Keterampilan_Menulis_Rajawali_Pers.html?id=3-cdEAAAQBAJ&redir_esc=y (July 22, 2021).
Lestari, Hesti, Misnawaty Usman, and Hasmawati Hasmawati. 2019. “Kemampuan Berpikir Logis Dan Penguasaan Kosa Kata Bahasa Jerman.” Eralingua: Jurnal Pendidikan Bahasa Asing dan Sastra 3(2): 123–28.
Najah, Muhajirun. 2019. “Penerapan Pembelajaran Shorof Bagi Pembelajar Tingkat Pemula Menggunakan Metode Pemerolehan Bahasa.” al Mahāra: Jurnal Pendidikan Bahasa Arab 5(1): 117–40.
Nauli Thaib, Eva. 2013. “Hubungan Antara Prestasi Belajar Dengan Kecerdasan Emosional.” Jurnal Ilmiah Didaktika 13(2): 384–99.
Suaibah, Lilis. 2016. Pembelajaran Kaidah Bahasa Arab Di Fakultas Keislaman Universitas Trunojoyo Madura.
sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D.
bandung: alfabeta. https://cvalfabeta.com/product/metode-penelitian-kuantitatif-kualitatif-dan-rd-mpkk/ (July 22, 2021).
SURIASUMANTRI, Jujun; 1990. Filsafat Ilmu: Sebuah Pengantar Populer. Sinar Harapan.
Syafi’i, Ahmad, Tri Marfiyanto, and Siti Kholidatur Rodiyah. 2018. “Studi Tentang Prestasi Belajar Siswa Dalam Berbagai Aspek Dan Faktor Yang Mempengaruhi.” Jurnal Komunikasi Pendidikan 2(2): 115.
Utama, Zaka Putra, Maison Maison, and Ahmad Syarkowi. 2018. “Analisis Kemampuan Bernalar Siswa SMA Kota Jambi.” Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika 9(1): 1.
Zulkifli, Muh. 2018. “Urgensi Multimedia Interaktif Untuk Meningkatkan Pemahaman Materi Tata Bahasa Arab Pada Santri Madrasah Ibtidaiyah Syaikh Zainuddin NW Anjani.” Ibtida’iy : Jurnal Prodi PGMI 3(2): 1.
Fuad Ni’mah, 2015. Mulakhos Qawa’id Al-Lughoh Al-Arabiyah (Terjemahan oleh Abu Ahmad Al-Mutarjim)
Keraf, G. 1989. Komposisi Sebuah Pengantar Kemahiran Bahasa. Endeflores: Nusa Indah
Razin, A., & Razin, U. 2017. Ilmu Sharaf Untuk Pemula. Sepohon Kayu.
DOI: http://dx.doi.org/10.21043/arabia.v14i1.14898
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Indexed By:
Arabia : Jurnal Pendidikan Bahasa Arab by Program Studi Pendidikan Bahasa Aarab Jurusan Tarbiyah STAIN Kudus is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License..